Cara Menghapus Plugin WordPress Melalui cPanel

Plugin merupakan suatu ekstensi pada WordPress yang sangat penting. Disamping untuk mempermudah kinerja user, juga dapat mengoptimalkan dari sisi server. Namun apa jadinya jika plugin yang berfungsi untuk mempermudah kinerja malah berakhir error? Saya akan bercerita sedikit mengenai pengalaman menghadapai problem WordPress pertama saya. Dulu, ketika saya masih cupu mengenai WordPress, saya pernah memasang plugin […]

Cara Mendapatkan Theme dan Plugin Premium Envato Gratis

Theme dan plugin merupakan aset pendukung dalam suatu website yang menggunakan CMS WordPress. Dengan menggunakan theme dan plugin, tampilan default wordpress yang biasa saja dapat disulap menjadi keren menggunakan theme. Loading blog yang awalnya lelet dapat dioptimasi dengan sempurna menggunakan plugin. Hanya dalam hitungan detik. Sehingga fungsi dari theme dan plugin sangat luar biasa jika […]

Cara Memasang Komentar Disqus di Blog WordPress

Jadi sudahkah kamu tau apa itu disqus? Disqus merupakan layanan fitur komentar dan diskusi pada sebuah website. Memasangnya pun juga tidak begitu sulit. Kita hanya perlu install plugin disqus pada wordpress dan sedikit setting untuk bisa menggunakannya. Dengan adanya fitur komentar dari pihak ketiga seperti Disqus ini, akan memberikan keuntungan seperti meringankan beban server. Bahkan, […]

Cara Upgrade WP Smush Pro Gratis

WP Smush Pro (WP Smush – Image Optimization) juga dikenal sebagai WP Smushit dapat digunakan untuk menambah kecepatan wordpress dan juga bisa digunakan untuk meningkatkan ranking dalam semua pencarian sepeti Google, Bing, YAHOO!, Yandex dan lainnya. Plugin ini mengubah ukuran gambar secara otomatis dan mengoptimasikannya dengan image smusher 100% free. Semakin cepat situs WP anda, […]