Cara Install CyberPanel di VPS Google Cloud Platform
Masih inget CyberPanel kan? Control panel gratis untuk manajemen VPS yang menggunakan Open Litespeed sebagai webservernya. Buat temen-temen yang ketinggalan infonya bisa cek artikel saya berikut CyberPanel, Panel VPS Gratis Menggunakan Open Litespeed. Nah, pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai cara install CyberPanel di VPS Google Cloud Platform. FYI aja nih temen-temen, langkah-langkah […]
Ngxinstall, Solusi Mudah Install WordPress di Nginx (LEMP)
Jadi buat temen-temen yang belum tau, Ngxinstall ini (susah dibaca yak 😀 ) sebenarnya adalah salah satu bash script untuk mempermudah dalam melakukan instalasi WordPress di VPS. Yap, jadi tinggal ketik beberapa baris command untuk menjalankan scriptnya dan instalasi WordPress akan berjalan secara otomatis di VPS milikmu. Jadi gaperlu deh install PHP, MySQL, WordPress satu […]
CyberPanel, Panel VPS Gratis Menggunakan Open Litespeed
Jadi beberapa hari yang lalu saya iseng-iseng mencoba salah satu panel gratis berbasis open litespeed webserver. Yap, namanya adalah CyberPanel. Jadi uniknya CyberPanel ini tidak menggunakan Apache maupun Nginx sebagai webserver, melainkan menggunakan Open Litespeed. Keren bukan? Seperti yang telah kita ketahui, litespeed webserver sudah tidak diragukan lagi kapasitasnya sebagai webserver tercepat. Meskipun hanya sekedar […]
Review UpCLoud: Gratis Voucher $25 Untuk Bikin VPS di UpCloud
Nah jika kamu lagi mencari VPS dengan harga terjangkau maka kamu berada di tempat yang tepat. Jadi selain Digital Ocean, Vultr, dan Linode yang terkenal dengan VPS $5-nya, ternyata ada lho perusahaan penyedia VPS luar negeri yang ga kalah murahnya. Yap, namanya UpCLoud. FYI aja nih temen-temen, dengan menggunakan UpCloud, kamu bisa lho dapetin voucher […]
Cara Membuat Custom Nameserver dengan Domain Sendiri
Halo temen-temen, pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tutorial mengenai cara membuat custom nameserver dengan menggunakan nama domain sendiri. Sebagai contohnya seperti nameserver yang saya gunakan saat ini yaitu ns1.royyan.net, ns2.royyan.net. Nah, untuk membuat custom nameserver seperti punya saya diatas kamu bisa memanfaatkan layanan DNS gratis dari Hurricanes Electric (HE). Membuat Custom Nameserver dengan […]
Cara Mudah Manage File VPS Menggunakan WinSCP
Jika kamu adalah orang yang baru migrasi dari shared hosting (cPanel) ke VPS unmanaged (contohnya seperti VPS dari GCP) pastinya kamu akan kesulitan dalam melakukan manajemen file. Misalnya seperti memindahkan file dari VPS ke PC kita atau sebaliknya mengupload file dari PC ke VPS. Kamu mungkin juga akan bingung jika ingin melakukan install theme maupun […]
Install SSL Let’s Encrypt di ServerPilot Gratis
Artikel kali ini merupakan artikel lanjutan dari post saya sebelumnya yang berjudul Cara Install WordPress di VPS Google Cloud Platform menggunakan ServerPilot. Sebelumnya sudah saya jelaskan bahwa WordPress yang telah terinstall di ServerPilot secara default hanya dapat diakses dengan menggunakan HTTP saja. Jadi belum bisa diakses dengan menggunakan SSL (HTTPS). Untuk dapat diakses dengan HTTPS […]
Cara Install WordPress di VPS Google Cloud Platform
Berhubung beberapa minggu terakhir banyak bangeet nih yang tanya-tanya soal VPS GCP entah dari email, kolom komentar maupun chat FB tentang cara install WordPress di VPS Google Cloud Platform. Oleh karena itu disini saya akan memberikan sedikit tutorial untuk menginstall WordPress serta memanage VPS GCP. Sebenarnya manage VPS ini cukup mudah bagi yang sudah paham […]
Pengalaman: Suka Duka Menggunakan VPS
Halo temen-temen, pada kesempatan kali ini saya tidak berbagi tutorial yaa melainkan akan berbagi pengalaman. Biar ga bosen, masa tutorial mulu wehehee. Jadi pengalaman yang akan saya bagikan kali ini adalah terkait kepindahan hosting saya, yang semula menggunakan shared hosting beralih menggunakan VPS. Nah, buat temen-temen yang berencana ingin pindah dari shared hosting ke VPS, […]