Membagikan Artikel Otomatis di Sosial Media

Membagikan Artikel Otomatis di Sosial Media – Seiring berkembangnya zaman, sosial media menjadi salah satu alternatif terbaik untuk mendapatkan trafik pengunjung selain dari search engine (Google, Bing, dll). Bukan tanpa alasan, sosial media bersifat lebih cepat update daripada index Search Engine. Jika index Google membutuhkan waktu hingga lebih dari 1 hari untuk tampil di SERP, […]
Mengaktifkan Fitur Anti DDos Pada Cloudflare
Cloudflare memberikan banyak sekali keuntungan dan manfaat bagi para penggunanya. Salah satu diantaranya adalah kemanan firewall gratis yang mampu melindungi websitemu dari serangan-serangan kecil hingga moderat. Dalam hal ini Cloudflare akan menampilkan halaman berisi captcha sebelum diarahkan ke website milikmu. Nah FYI aja nih temen-temen, jika website kamu merupakan target dari serangan DDoS, maka keamanan […]
Posting Artikel ke Blog Lewat Microsoft Word
Kali ini saya akan berbagi tips yang menurut saya lumayan keren, yaitu ngepost artikel ke blog via microsoft word. Jadi selain digunakan untuk ngetik makalah dan skripsi, ms word ini juga bisa lho kita manfaatkan untuk keperluan blogging. Dalam hal ini kita bisa menggunakan ms word untuk ngepost artikel secara langsung ke blog. Dengan cara […]
Cara Menonaktifkan Komentar WordPress dengan Mudah
Selain sebagai wadah diskusi tanya jawab, keberadaan kolom komentar ini sebenarnya memiliki peran yang cukup penting. Sebut saja untuk membangun suatu komunitas, menjadikan blog lebih hidup dan tentunya memberikan sedikit dorongan untuk SEO. Bisa dibilang kolom komentar ini sebisa mungkin harus ada di setiap artikel blog. Namun terkadang kolom komentar ini sering disalahgunakan oleh sebagian […]
Cara Membuat Sticky Widget Pada Sidebar WordPress
Secara default, widget pada sidebar WordPress ini sifatnya normal. Maksudnya ketika pengunjung melakukan scroll kebawah, widget secara otomatis akan bergerak keatas. Nah, tanpa kita sadari hal tersebut ternyata meninggalkan ruang kosong pada sidebar. Padahal nih temen-temen, ruang kosong ini sebetulnya bisa kita manfaatkan untuk mengoptimalkan revenue dari website kita lho. Caranya bagaimana? Yaitu dengan menggunakan […]
Cara Menghilangkan Tanggal Postingan pada SERP Google
Nah pada kesempatan kali ini saya akan membagikan salah satu trik yang bisa kamu manfaatkan untuk meningkatkan jumlah visitor pada blogmu. Jadi triknya adalah dengan cara menghilangkan tanggal postingan artikel dari SERP Google. “Emang hubungannya menghilangkan tanggal postingan dengan meningkatkan pengunjung apa?“ Oke saja jelaskan sedikit yaa biar ga rancu. Jadi secara default setiap kita […]
Cek Skor SEO Blogmu dengan Audits Lighthouse
Buat temen-temen blogger jaman old pasti pernah bukan dihebohkan dengan website/tool pengukur skor SEO yang bernama chkme? Salah satu website untuk mengecek skor SEO dengan penilaian 1-100 (saat ini webnya udah tutup). Entah kenapa tool ini sangat dipercaya oleh para blogger jaman dulu, termasuk saya wakakaka. Bahkan tiap ada orang jualan template blogspot pasti nyantumin […]
Cara Memasang Progressive Web Apps Pada WordPress
Btw udah pada tau Progressive Web Apps belum? Bagi yang doyan baca di royyan.net pasti udah pada tau kan ya hehe. Nah untuk yang belum tau, di blog ini sebenernya udah pernah saya singgung mengenai apa itu Progressive Web Apps, keunggulan serta detail dibalik Progressive Web Apps itu sendiri. Untuk yang penasaran bisa cek artikelnya […]
Cara Login Root di VPS Google Cloud Platform
Mungkin disini temen-temen banyak yang bertanya, di VPS-VPS pada umumnya kita bisa login sebagai root, nah si GCP ini gimana login rootnya? Secara default, autentikasi untuk VPS GCP ini menggunakan public key authentication, jadi bukan menggunakan password. Entah sebagai alasan keamanan atau bukan, yang pasti pihak Google sendiri juga tidak menyediakan password root kepada pelanggannya. […]
Memasang Table of Content di Dalam Artikel Blog
Sudah pada tau Table of Content belum? Table of Content atau ToC atau biasa disebut juga daftar isi yang berisi list atau daftar dari subjudul dalam sebuah artikel. Biasanya diletakkan dipaling awal suatu artikel. Gunanya untuk apa? yang jelas untuk mempermudah pembaca dalam menuju informasi yang mereka butuhkan. Kalo bagi mahasiswa, ToC ini biasa mereka […]