Cara Menghilangkan Tanggal Postingan pada SERP Google
Nah pada kesempatan kali ini saya akan membagikan salah satu trik yang bisa kamu manfaatkan untuk meningkatkan jumlah visitor pada blogmu. Jadi triknya adalah dengan cara menghilangkan tanggal postingan artikel dari SERP Google. “Emang hubungannya menghilangkan tanggal postingan dengan meningkatkan pengunjung apa?“ Oke saja jelaskan sedikit yaa biar ga rancu. Jadi secara default setiap kita […]
Menambahkan Link Sumber Otomatis Saat Artikel di Copas
Memasang script anti copas merupakan langkah pertama yang biasa dilakukan oleh seorang blogger ketika tau konten didalam blognya dicuri. Mereka akan mencari script/plugin paling handal supaya blognya bisa anti copas. Namun tahukah kamu, memasang script anti copas sejatinya bukan langkah yang tepat. Para copaser tentu memiliki cara-cara lainnya demi untuk mendapatkan artikel incarannya. Ya namanya […]
Cara Memasang Auto Ads: Format Iklan Adsense Terbaru
Oke kali ini yang akan kita bahas adalah salah satu format iklan Google Adsense terbaru yang bernama Auto Ads. Jadi beberapa jam yang lalu Google memperkenalkan iklan terbaru mereka yang bernama Auto Ads (Automatically Smarter Ads). Iklan ini bisa dibilang pengganti dari jenis iklan sebelumnya yaitu Page Level Ads, namun dengan penambahan fitur baru menjadikan […]
Cara Menghilangkan Kode m=1 pada URL Blogspot di HP
Bagi temen-temen pengguna Blogspot, pasti sering kali melihat kode m=1 atau mungkin m=0 di belakang alamat/URL blog ketika diakses melalui mobile browser. Sebagai contoh seperti berikut: http://urlblog.blogspot.com/?m=1 atau http://urlblog.blogspot.com/?m=0 Beberapa orang berkata bahwa kode tersebut muncul karena menggunakan template yang tidak responsive. Padahal kenyataannya, meskipun menggunakan template responsive, kode tersebut terkadang masih saja muncul. Jadi […]
Cara Mudah Memasang Anti Adblock di WordPress dan Blogspot
Memasang iklan adalah salah satu cara yang bisa dilakukan untuk memonetisasi blog. Dengan memasang iklan, pundi-pundi rupiah bisa mengalir dengan sendirinya. Tinggal update artikel maka para pengunjung yang melakukan klik/view iklan secara otomatis akan dikonversi menjadi uang. Namun tidak sedikit juga para pengunjung menggunakan yang namanya AdBlocker. Sesuai dengan namanya, AdBlocker merupakan suatu ekstensi yang […]
Cara Agar Warna Address Bar Mengikuti Warna Blog
Halo temen-temen, pernahkah kamu mengunjungi suatu website atau blog melalui mobile browser, lalu warna tampilan address bar seketika mengikuti warna utama dari tampilan blog? Sama seperti blog royyan.net, jika kamu mengunjungi blog ini menggunakan mobile browser seperti Chrome Android, maka secara otomatis address bar Chrome tersebut berubah warna menjadi hitam mengikuti warna utama dari blog […]
Cara Migrasi Blog dari Blogspot ke WordPress Self Hosted
Halo temen-temen, setelah sebelumnya sudah saya jelaskan mengenai keunggulan-keunggulan yang bisa kamu dapatkan saat menggunakan WordPress, mungkin diantara kalian ada yang tertarik dan ingin memindahkan blognya yang semula dari Blogspot ke WordPress. Berikut akan saya jabarkan step by step yang harus kamu lakukan agar migrasi dari Blogspot ke WordPress berjalan lancar. Nantinya proses migrasi ini […]
Cara Memasang Lagu di Blog AutoPlay (Otomatis Putar)
Pasti kalian pernah mengunjungi suatu blog, lalu tiba-tiba secara otomatis iringan lagu terdengar? Pernah bukan? Nah sebenarnya ini bukan magic ataupun ilmu sihir temen-temen. Asal muasal musik tersebut sebenarnya memang sengaja dipasang/embed oleh pemilik blog secara autoplay (otomatis terputar) agar para pengunjung enjoy dalam membaca artikel-artikelnya. Menambahkan musik atau lagu di Blog itu sebenarnya sah-sah […]
Saatnya Beralih dari Blogspot ke WordPress
Blogspot merupakan platform blogging gratis yang disediakan oleh Google. Dengan tampilan yang user friendly serta kemudahan-kemudahan yang bisa didapatkan menjadikan Blogspot ini sebagai tempat persinggahan para blogger-blogger pemula. Namun seiring perkembangan waktu, fitur-fitur blogspot tersebut oleh para blogger expert masih dianggap kurang sehingga mereka kemudian beralih ke CMS yang memberikan keleluasaan untuk melakukan kustomisasi didalam […]
Cara Memasang DMCA Badge pada Blogspot dan WordPress
Dewasa ini pertumbuhan blog semakin meningkat. Banyak orang berlomba-lomba membangun sebuah blog. Baik tua maupun muda, pekerja maupun pengangguran. Sebagian dari mereka bertujuan untuk mencurahkan isi dari pikiran mereka dan menuangkannya kedalam tulisan. Dan sebagian lagi hanya memikirkan bagaimana mereka bisa mendapatkan uang melalui sebuah blog. Nah golongan seperti ini sangat berbahaya. Mereka hanya memikirkan […]